About Me

My Photo
Dedy Budiman
CHAMPION SALES TRAINER yang telah berpengalaman dalam memberikan pelatihan salesmanship diberbagai perusahaan di Indonesia. Ia mempunyai pengalaman lebih dari 15 tahun dalam dunia penjualan dengan beragam jalur distribusi mulai dari End User, Retail, Traditional Market dan Modern Market
View my complete profile

Blog Archive

Thursday, August 19, 2010

Mengubah kotoran dan rongsokan menjadi EMAS


Seorang entrepreneur mengubah kotoran dan rongsokan menjadi EMAS. Ciputra

Untuk menjadi seorang Sales yang Sukses, Anda juga harus memiliki mindset seorang Entrepreneur. Bagaimana cara mengubah kotoran dan rongsokan menjadi emas seperti yang dikatakan oleh Ciputra ?

Yang dimaksud oleh Ciputra dalam konteks ini adalah betapa pentingnya seorang entrepreneur memiliki KREATIFITAS yang membuat mereka mampu mengubah kotoran dan rongsokan menjadi EMAS.

Sebagai seorang sales kita juga harus terus KREATIF ditengah kompetisi yang semakin ketat sekarang ini.

Proses KREATIF tidak datang tiba-tiba tapi harus terus dilatih dan diasah. Mari kita luangkan waktu untuk mengasah KREATIFITAS agar kita mampu mengubah kotoran dan rongsokan menjadi emas.

0 comments:

Follow by Email

First Name:
E-Mail Address:

Subscribe By:
(Select One Only)
E-Mail
RSS Feed

Sitemeter